Pengertian & Tata Cara Berhijab Khimar Syar'i

Jika kian hari wanita berpakaian muslimah terus bertambah di Indonesia, ini adalah hal yang wajar. Ini bisa terlihat dari bukti nyata, kita melihat secara langsung maupun hanya lewat sosial media hingga marketplace yang menyediakan grosir jilbab khimar syar'i saat ini makin laris manis. Sebab selain Penduduknya mayoritas beragama Islam, saat ini busana muslim modis juga menjadi salah satu tren fashion.

Jilbab khimar syar'i, jual khimar ceruti, khimar syar'i bahan ceruti, kerudung khimar terbaru,
Khimar syar'i
Tapi semoga bukan hanya mengikuti trend fashion, dan benar-benar tulus untuk menjalankan perintah Allah dalam menutup aurat mereka. Dan seperti yang kita ketahui bahwa menutup Aurat sama halnya dengan perintah sholat yang wajib. Tapi jika berbicara soal menutup aurat wanita, sebenarnya ada perbedaan antara jilbab dan khimar syar'i.

Arti Jilbab

Jika diartikan secara umum Jilbab adalah kain yang menutupi kepala. Tapi Admin tidak cukup ilmu untuk memfonis apakan model baju muslim wanita ini sudah sesuai dengan syariat islam. Dan menurut Agama Islam, pastinya kita tidak asing dengan istilah jilbab, hijab dan khimar. Meski ketiga istilah tersebut sebenarnya berbeda tapi kita masih banyak menemukan gabungan dari ketiga kata tersebut, misal; khimar syar'i, jual khimar ceruti, khimar syar'i bahan ceruti, kerudung khimar terbaru, khimar adalah, khimar ceruti non pet, qalisya hijab, jilbab syari ceruti, jilbab khimar,grosir khimar ceruti, jual khimar murah, jilbab sifon syar'i, kerudung khimar terbaru, qalisya hijab. Jika masih ada yang kurang paham mari kita bahas arti penutup aurat wanita ini sesuai syariah islam.

Di tengah masyarakat kita masih banyak yang beranggapan bahwa jilbab adalah kerudung penutup kepala. Tapi ada juga yang mengartikan kain yang mengulur dan menutupi seluruh tubuh wanita dari atas hingga mata kaki. Ini merupakan bukti, beberapa dari kita masih gagal paham memaknai arti dari perbedaan busana muslimah, Hijab, Jilbab, Kerudung/Khimar.

Tapi yang pasti syarat utama berhijab yang di anjurkan oleh para ulama adalah pakaian tidak ketat hingga membentuk lekuk tubuh pemakai, kemudian tidak berbayang/transparan hingga kulit terlihat.

Perbedaan kerudung, Jilbab, Hijab serta Khimar

khimar adalah, khimar ceruti non pet, qalisya hijab, jilbab syari ceruti,
Model jilbab terbaru
Selain kita harus belajar & membiasakan diri berhijab mari kita ketahui perbedaan antara kerudung, Jilbab, Hijab serta Khimar.

Bedanya Hijab dan Jilbab


Arti dalam Bahasa Arab, Hijab adalah penghalang. Dan di beberapa negara yang menggunakan bahasa Arab ini, hijab sering diartikan sebagai kain kerudung yang digunakan oleh wanita muslimah. Tapi jika sesuai keilmuan Islam termasuk dalam study syariat, Kata hijab ini lebih merujuk pada cara berpakaian yang syar'i sesuai ajaran Agama Islam.

Meski lebih banyak yang menyatakan jilbab adalah hijab, sesuai arti diatas tidak semua hijab itu adalah jilbab. Hijab sendiri berasal dari kata hajaban dengan arti menutupi, dan jika di artikan secara luas Hijab adalah penutup sesuatu.

Sedangkan dalam Al Quran Hijab artinya penutup secara umum, seperti tirai pembatas, kain kelambu, ataupun papan pembatas dan semua pembatas lainnya. Meski tidak di pungkiri banyak dari kita mengartikan kata hijab sebagai jilbab.

jilbab adalah busana muslim wanita berupa terusan panjang yang menutupi seluruh aurat. Penggunaan model baju wanita ini sesuai tuntunan syariat Islam untuk menggunakan pakaian muslimah yang syar'i dan dikenal sebagai hijab.

Jadi secara umum jilbab adalah pakaian longgar (tidak ketat) yang tidak membentuk lekuk tubuh dan dijulurkan ke seluruh tubuh hingga mendekati tanah. Arti ini sesuai Al-Quran dalam surat Al-Ahzab ayat 59.

Arti Khimar Adalah


jilbab khimar,grosir khimar ceruti, jual khimar murah, jilbab sifon syar'i, kerudung khimar terbaru, qalisya hijab
Jilbab khimar
Khimar adalah khumur atau juga kerudung. Busana wanita Khimar ini berupa penutup kepala yang menjulur hingga menutupi bagian dada. Jadi Khimar adalah pakaian wanita atas berupa penutup kepala tapi menjulur tapi tidak diikatkan ke leher seperti kerudung.

Seperti dalam QS An-Nur ayat 31, Khimar adalah sesuatu (kain) yang dapat menutupi kepala, leher hingga seluruh dada tanpa menutupi muka. Sedang kerudung sering kali di ikat pada leher, hingga membentuk lekuk tubuh dan dada. Jadi sudah sangat jelas perbedaan antara kerudung dan khimar syar'i.

Wuich..panjang juga ya, Ok! Demikian penjabaran singkat tentang arti dan perbedaan Jilbab, Hijab, Khimar Plus Kerudung. Semoga tulisan ini bisa bermanfaat untuk kita semua, silahkan di Share.